New Suzuki APV 2024: Solusi Mudik Lebaran Bersama Keluarga Besar

- 3 Maret 2024, 03:03 WIB
Nikmati perjalanan pulang ke kampung halaman dengan kenyamanan dan keamanan bersama Suzuki Avp
Nikmati perjalanan pulang ke kampung halaman dengan kenyamanan dan keamanan bersama Suzuki Avp /suzuki.co.id/

 

KABAR GARUT - Mudik sebuah tradisi yang tak terpisahkan dari perayaan setelah sebulan penuh melaksanakan ibadah puasa, menjadi momen yang paling ditunggu-tunggu. Bagi sebagian besar, ini adalah saat yang tepat untuk melakukan silaturahmi, berkumpul bersama keluarga, dan berbagi kebahagiaan. Namun, salah satu tantangan terbesar dalam tradisi mudik adalah memilih kendaraan yang tepat untuk perjalanan kembali ke kampung halaman, terutama bagi mereka yang bepergian bersama keluarga besar.

Mengapa Suzuki APV Menjadi Pilihan?

Dalam memilih kendaraan untuk mudik, ada beberapa pertimbangan utama, seperti kapasitas, kenyamanan, dan keamanan. Suzuki APV menawarkan solusi bagi semua pertimbangan tersebut. Dengan kapasitas tempat duduk hingga 8 orang, APV memastikan seluruh anggota keluarga dapat berkumpul dalam satu kendaraan, menjadikan perjalanan lebih berkesan dan intim.

Spesifikasi Suzuki APV

Dimensi: Suzuki APV dirancang dengan dimensi yang luas (Panjang Keseluruhan: 4.155 mm, Lebar Keseluruhan: 1.655 mm, Tinggi Keseluruhan: 1.865 mm) dan jarak poros roda yang panjang (2.625 mm)

Mesin: Ditenagai oleh mesin G15A dengan kapasitas 1.493 cc, APV mampu menghasilkan tenaga maksimum 94.5 PS pada 6,000 rpm dan torsi maksimum 126 Nm pada 3,000 rpm, menjadikan kendaraan ini mampu melaju dengan lancar baik di jalan raya maupun di kondisi jalan yang menantang.

Kenyamanan dan Keamanan: Dengan suspensi depan MacPherson Strut & Coil Spring dan suspensi belakang 3-Link Rigid Axle with Coil Springs, APV menjanjikan perjalanan yang nyaman. Sistem pengereman yang terdiri dari ventilated disc di depan dan leading & trailing drums di belakang menambah keamanan dalam berkendara.

Harga Suzuki APV 2024

Berikut adalah harga Suzuki AVP:

Halaman:

Editor: Ilham Fauzan


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah