Patroli KRYD, Polsek Pasirwangi Tutup Sejumlah Toko dan Rumah Penjual Miras

- 13 Juni 2024, 21:26 WIB
Jajaran Polsek Pasirwangi beserta unsur terkait berhasil mengamankan belasan botol miras dalam kegiatan patroli KRYD yang dilaksanakan Rabu,  12 Juli 2024 malam.
Jajaran Polsek Pasirwangi beserta unsur terkait berhasil mengamankan belasan botol miras dalam kegiatan patroli KRYD yang dilaksanakan Rabu, 12 Juli 2024 malam. /Kabargarut.com/Dok. Polsek Pasirwangi

Sedangkan untuk aksi premanisme, tuturnya, malam itu petugas tidak menemukannya. Semoga ini menjadi pertanda daerah Pasirwangi akan aman dari aksi premanisme yang merupakan dampak dari seringnya dilaksanakan patroli.

"Kegiatan ini merupakan langkah konkret dari Polsek Pasirwangi beserta unsur terkait dalam memberantas peredaran miras ilegal serta menjaga ketertiban masyarakat. Diharapkan dengan tindakan preventif seperti ini, akan tercipta lingkungan yang lebih aman dan nyaman bagi seluruh warga Pasirwangi", ucap Aji.***

Halaman:

Editor: Aep Hendy


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah