10 Rekomendasi Wisata Purwokerto, Enak Banget Buat Ngadem

- 15 Mei 2024, 12:00 WIB
Curug Bayan
Curug Bayan /IG @maramaratun28

KABAR GARUT - Purwokerto, ibukota Kabupaten Banyumas di Jawa Tengah, terkenal dengan pesona alamnya yang estetik. Tak heran, banyak wisatawan yang memilih Purwokerto sebagai destinasi untuk berlibur dan menenangkan diri.

Berikut adalah beberapa tempat wisata terbaru yang bisa menjadi rekomendasi untuk mengisi akhir pekan atau liburan bersama keluarga dan teman-teman:

1. Menara Pandang Teratai

 Menikmati Keindahan Menara Pandang Teratai Purwokerto
Menikmati Keindahan Menara Pandang Teratai Purwokerto IG @pariwisatabanyumas

Dibuka pada tanggal 27 April 2022, Menara Pandang Teratai menawarkan pemandangan menakjubkan dari ketinggian 117 meter.

Dinamakan Teratai karena ujung menara menyerupai kelopak bunga teratai. Tempat ini dapat menampung 50 hingga 70 orang, membuatnya nyaman untuk menikmati suasana Purwokerto dari ketinggian.

Saat cuaca cerah, pengunjung bisa melihat Gunung Slamet di siang hari atau gemerlap lampu kota Purwokerto di malam hari.

2. Curug Jenggala

Curug Jenggala, wisata air terjun di Purwokerto.
Curug Jenggala, wisata air terjun di Purwokerto. dakatour.com

Curug Jenggala, dengan ketinggian sekitar 30 meter, adalah air terjun yang terletak di kawasan Gunung Slamet.

Ciri khasnya adalah tiga aliran air terjun yang deras dan dek swafoto berbentuk hati yang menghadap langsung ke air terjun dari atas tebing. Panorama ini menjadikannya spot foto yang sangat Instagramable.

Halaman:

Editor: Ilham Fauzan


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah